
Mungkin suatu hal mustahil bagi kita bila mendengar adanya sungai di dalam laut (kaya kartun spongebob yah...). Tapi bila kita melihat gambar-gambar di bawah ini mungkin kita akan tercengang dan bingung. Memang adanya sungai di dalam laut Mexico memang menjadi fenomena yang unik dan mengundang perhartian banyak orang, Sebab secara ilmiah sungai di dalam laut itu tidak mungkin terjadi. Namun Anatoly Beloshchin dan Mr.Jacques Yves Costeau (seorang ahli oceanografi asal Perancis) berhasil mengambil gambar 'sungai di dalam laut' dari kedalaman 60 meter perairan Cenote Angelita, Mexico.
Seperti dilansir crystalkiss.com, di kedalaman lebih...